Catatan Keuangan Kita , Bagaimana Cara Memanfaatkan AKUNbiz?

Bagaimana Menggunakan AKUNbiz?

Pada dasarnya prinsip kerja aplikasi pembukuan AKUNbiz sama dengan website yang biasa Anda akses di internet. Tiga cara yang bisa Anda terapkan adalah:

  1. Dari Internet Browser: www.akun.biz/apps 
  2. Download aplikasi AKUN.biz versi Android di Google PlayStore 
  3. Download aplikasi AKUN.biz versi iOS di Apple AppStore

Setelah itu, Anda tinggal melakukan registrasi secara gratis. Selanjutnya sila bikin buku kas, maka Anda langsung bisa melakukan pencatatan, baik debet maupun kredit. Dengan sekali register, data keuangan yang Anda miliki akan bisa diakses pada semua gawai, baik PC/Desktop ataupun Smartphone. Anda hanya perlu gadget dan koneksi internet, lalu sila login sesuai email dan password yang telah Anda buat pada waktu sebelumnya.

Membuat Buku Kas Pertama 

Sila buka dashboard, pertama-tama jangan lupa mengatur zona waktu tempat Anda beraktiivitas, yaitu dengan memilih "option" kemudian klik "My Account".  Selanjutnya sorot di bagian kiri atas, klik kalimat "First Cash".
  1. Buat Nama Buku Kas: Misalnya; Rekening Bank, Dompet, dan lain sebagainya.
  2. Deskripsi Buku Kas: Sila deskripsi kan secara singkat Buku Kas. Misalnya; Uang di tabungan saya
  3. Pilih Mata Uang: Sila isi jenis mata uang yang Anda gunakan maksimal 3 karakter, misal: USD atau Rp.
  4. Masukkan Saldo Awal: Jika sudah memiliki sejumlah uang pada kas yang akan dibuat, sila tuliskan nominalnya di sini.
  5. Buat 2 Kategori Pemasukan: Misalnya gaji, bonus, penghasilan, dan sebagainya.
  6. Buat 2 Kategori Pengeluaran: Misalnya uang makan, biaya sewa, transportasi, dan lain sebagainya.
  7. Klik Lanjutkan untuk menuju ke tahap berikutnya.

Mencatat Pemasukan dan Pengeluaran

Untuk mencatat PEMASUKAN, klik tombol  "Catat Pemasukan" atau "Record Income" yang berwana hijau.

Isikan data-data transaksi pemasukan tersebut, dari tanggal, waktu (jam dan menit), nominal, kategori, dan deskripsinya. Lalu klik "Simpan" untuk menyimpannya.

    

Untuk mencatat PENGELUARAN, klik tombol  "Catat Pengeluaran" yang berwarna merah.

   

Isikan data-data transaksi pengeluaran tersebut, dari tanggal, waktu (jam dan menit), nominal, kategori, dan deskripsinya. Lalu klik "Simpan" untuk menyimpannya.

    

Let's Get Started

Guide!

Lebih lanjut mengenai panduan memanfaatkan aplikasi AKUNbiz, sila menuju beberapa tautana di bawah ini:

Tips Financial   |   Weblog   |   AKUNbiz Guide






This email was sent to yes619hhh.kita@blogger.com
why did I get this?    unsubscribe from this list    update subscription preferences
PT Sanityasa Anjaya Daniswara · AKUN.biz · Jl Mawar No 9, Mangkubumen, Banjarsari · Surakarta 57139 · Indonesia

Komentar